4 Alternatif Software Komputer Gratis yang Layak Dicoba

GIMP

Untuk Anda yang gemar untuk mengutak-atik gambar, pilihan utama yang biasa dipakai adalah Adobe Photoshop. Namun dikarenakan biaya langganannya yang selangit, membuat pengguna yang berkantong pas-pasan mungkin akan berfikir dua kali untuk membeli layanan mereka.

Ternyata, ada alternatif lain selain Photoshop yang bisa dipakai oleh Anda yang bernama GIMP. Piranti lunak ini juga memiliki tool yang cukup powerful untuk digunakan mengedit foto.

Selain menyediakan tool yang cukup powerful, ternyata forum pengguna GIMP juga memiliki plugin agar file-file Photoshop dapat dibuka dalam aplikasi tersebut. Bahkan, ada sebuah plugin yang ternyata dapat membuat aplikasi ini menjadi mirip Photoshop lho!

Untuk mencobanya silahkan unduh disini: GIMP

Next : Alternatif Peramban dengan Keamanan Lebih>>>>

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TERKAIT

REKOMENDASI
ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI