Review Xiaomi TV A2: Layarnya Lebar, RAM Kurang Besar

TELSET TV – Xiaomi TV A2 Series resmi masuk ke pasaran Indonesia. Produk ini menambah persaingan industri TV pintar di Indonesia karena Xiaomi TV A2 Series memiliki layar yang lebar, dengan harga yang terjangkau.

Peluncuran Xiaomi TV A2 Series, bersamaan dengan Xiaomi TV P1E 65 inci. Bedanya Kalau P1E 65 inci, menyasar konsumen kelas atas harganya yang cukup mahal, tetapi Xiaomi TV A2 Series harganya cukup terjangkau.

Meski harganya terjangkau TV cerdas ini memberikan layar yang lebar hingga 55 inci, dengan spesifikasi yang cukup mumpuni. Tim Telset berkesempatan untuk melakukan review, dan berikut ini hasil review dari Xiaomi TV A2 55 inci.

BACA JUGA: Review Xiaomi TV A2: Layar Lebar, RAM Kurang Besar

Spesifikasi Xiaomi TV A2 55 Inci:

  • Rilis: Juli 2022
  • OS: Android TVâ„¢ 10
  • Layar: UHD 4K 55 inci, gamut warna DCI-P3 90%, refresh rate 60 Hz
  • CPU: Quad A55
  • GPU: Mali G52 MP2
  • RAM: 2 GB
  • Penyimpanan internal: 16 GB
  • Konektivitas: 2 port USB 2.0, 3 port HDM yang mendukung eARC, Antena, Composite In, Output Audio Digital Optik, Ethernet (LAN), Bluetooth 5.0 dan Wi-Fi 2,4 GHZ/5 GHz
  • Dimensi: 1.225,8 × 279,9 × 778,3 mm, bobot 11,23 kg
  • Harga: Rp 5.999.000.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TERKAIT

REKOMENDASI
ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI