Ini Dia 9 Fitur Keren di MIUI 7

REKOMENDASI
ARTIKEL TERKAIT

 

7. Baby Album

MIUI 7 Baby Album

Dengan bantuan teknologi pengenalan wajah (facial recognition), MIUI secara otomatis dapat mendeteksi wajah imut bayi Anda, dan langsung menciptakan folder khusus yang berisi foto-foto bayi yang Anda simpan. Anda bahkan dapat mengatur lockscreen harian Anda yang bersumber dari album bayi tersebut.

8. XXL Text

MIUI 7 XXL Text

Dengan MIUI 7, Anda dapat mengubah ukuran font dengan lebih mudah. Anda tak perlu khawatir bahwa teks yang lebih besar bakal merusak tampilan layout ponsel. Fitur ini akan sangat berguna bagi orang yang butuh bantuan kacamata untuk membaca. Teks berukuran besar ini tak hanya untuk font SMS saja, tapi juga di hampir semua font di MIUI.

9. Child Mode

MIUI 7 Child Mode

MIUI 7 menyertakan fitur Child Mode yang membatasi anak Anda dapat mengakses info-info penting atau konten sensitive seperti email dan SMS. Dengan fitur ini juga Anda bisa mengatur konten apa saja yang bisa diakses anak Anda, seperti game atau apalikasi yang ramah untuk anak lainnya.

 

ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI