Xiaomi Yi Dome, Kamera CCTV Terbaru Xiaomi

REKOMENDASI
ARTIKEL TERKAIT

Telset.id, Jakarta – Xiaomi tampaknya akan memperbaharui lagi lini Smart Home mereka dengan merilis sebuah kamera CCTV yang terbaru bernama Xiaomi Yi Dome.

Xiaomi Yi Dome memiliki desain yang cukup unik dan Pada bagian belakangnya sobat deteknokers akan menjumpai sebuah tombol resep, slot micro USB dan Micro SD.

Xiaomi Yi Dome bisa terhubung dengan Smartphone atau Tablet menggunakan konektivitas Wifi. Aplikasi Yi Dome terlihat sama dengan Xiaomi Yi Ants. Yang bisa diakses oleh banyak penghuni rumah.

Xiaomi Yi Dome terlihat memakai material plastic dan memiliki warna putih. Yi Dome juga bisa mengeluarkan suara. Jadi kamera CCTV ini selain bisa memantau segala arah, ia juga bisa dijadikan sebagai alat video call saat ingin menghubungi orang dirumah.

Sampai saat ini belum ada informasi tentang spesifikasi dan harga, So! Tunggu kelanjutan beritanya di Telset.id. (MS)

https://youtu.be/Ds_kOm8kDXM

Sourcegizchina

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI