Telset TV – Lebaran sudah di depan mata, sebentar lagi pasti sobat Telset akan pada mudik ke kampuang halaman. Semoga perjalanan mudik sobat semua berjalan lancar, dan untuk membuat mudik kalian tambah seru, berikut ini rekomendasi HP baterai besar yang bisa dipakai untuk teman mudik.
Telset sudah pilihkan 7 HP baterai besar dan awet yang bisa kalian pakai untuk menemani perjalanan mudik kalian.
BACA JUGA:
- 15 HP Baterai Besar 5000 mAh Murah Harga 1 Jutaan, Mei 2023
- 10 HP Baterai 6000 mAh Terbaik Mei 2023, Harga Mulai 1 Jutaan
7 HP Besar untuk Mudik Lebaran
Kami pilihkan 7 HP baterai besar yang awet biar kalian tidak perlu repot mengisi baterai di tengah perjalanan. Sekali cas, langsung cus sampe ditujuan deh. Okay, langsung aja simak videonya sob.
1. Samsung Galaxy M14 5G
Dengan baterai hingga 6.000 mAh pastinya Samsung Galaxy M14 5G enak banget diajak untuk ngabuburit seperti bermain, streaming film atau serial serta membuat konten foto dan video.
SPESIFIKASI SAMSUNG GALAXY M14 5G
- Rilis: 30 Maret 2023
- Network: GSM / HSPA / LTE / 5G
- Layar: PLS LCD 6,6, Full HD+, refresh rate 90 Hz
- OS: Android 13, One UI Core 5.1
- Chipset: Exynos 1330 (5nm)
- CPU: Octa-core (2×2.4 GHz Cortex-A78 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G68 MP2
- RAM: 4 GB, 6 GB
- Memori: 64 GB, 128 GB
- Dimensi: 166.8 x 77.2 x 9.4 mm , bobot 208 gram
- Kamera Utama: 50 MP (wide) + 2 MP (macro) + 2 MP (depth)
- Kamera Depan: 13 MP
- Baterai: 6.000 mAh, Fast Charging 25W
- NFC: Yes.
- Warna: Blue, Silver, dan Dark Blue
- Harga: Rp2.799.000 (4 GB/64 GB); Rp2.999.000 (4 GB/128 GB); Rp3.299.000 (6 GB/128 GB).
2. Tecno Pova 4 Pro
Tecno Pova 4 Pro memiliki baterai yang besar 6.000 mAH dan Fast Charging 45W sehingga cocok buat mudik. Sebab baterai tidak hanya tahan lama, tetapi juga cepat dalam hal pengisian daya.
SPESIFIKASI TECNO POVA 4 PRO
- Rilis: Oktober 2022
- Network: 2G, 3G, 4G
- OS: Android 12, HIOS
- Chipset: MediaTek MT8781 Helio G99 (6nm)
- CPU: Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 8 GB
- Memori: 256 GB
- Dimensi: 164.8 x 77 x 9.2 mm
- Layar: AMOLED 6,66 inci resolusi Full HD+, refresh rate 90Hz
- Kamera Utama: 50 MP + 2 MP AI Bokeh Camera
- Kamera Depan: 8 MP.
- Baterai: 6000 mAh, Fast Charging 45W
- NFC: Yes
- Warna: Uranolith Grey, Rutile Orange dan Fluorite Blue.
- Harga: Rp 3.349.000.
3. Poco X5 5G
Poco juga punya Poco X5 5G yang merupakan HP dengan performa ekstrem dan harga yang ekstrem. Perpaduan chipset baterai yang besar menjadikan HP Poco X5 5G cocok dipakai buat mabar selama Ramadan atau menemani aktivitas mudik kalian.
SPESIFIKASI POCO X5 5G
- Rilis: Februari 2023
- Network: GSM / HSPA / LTE / 5G
- Layar: AMOLED 6,67 inci FHD+, Refresh Rate 120 Hz
- OS: Android 12, MIUI 13 for POCO
- Chipset: Qualcomm SM6375 Snapdragon 695 5G (6 nm)
- CPU: Octa-core (2×2.2 GHz Kryo 660 Gold & 6×1.7 GHz Kryo 660 Silver)
- GPU: Adreno 619
- RAM: 6 GB, 8 GB
- Memori: 128 GB, 256 GB
- Dimensi: 165.9 x 76.2 x 8 mm, 189 gram
- Kamera Utama: 48 MP (wide) + 8 MP (ultrawide) +2 MP (macro)
- Kamera Depan: 13 MP
- Baterai: 5.000 mAh, Fast Charging 33W
- NFC: Yes
- Warna: Green, Blue, Black
- Harga: Rp 3.499.000 (6 GB/128 GB); Rp 3.999.000 (8 GB/256 GB).
4. Redmi Note 12
Xiaomi Redmi Note 12 juga masuk dalam daftar HP baterai besar cocok untuk menemani ibadah puasa Ramadan. Berikut ini spesifikasinya:
SPESIFIKASI REDMI NOTE 12
- Rilis: 30 Maret 2023
- Network: 2G, 3G, 4G
- OS: Android 13, MIUI 14
- Chipset: Qualcomm SM6225 Snapdragon 685 (6 nm)
- CPU: Octa-core (4×2.8 GHz Cortex-A73 & 4×1.9 GHz Cortex-A53)
- GPU: Adreno 610
- RAM: 4GB, 6GB, 8GB
- Memori: 64 GB, 128GB, 256 GB
- Dimensi: 165.7 x 76 x 7.9 mm, 183 g
- Layar: AMOLED 6,67 inch, 450 nits (typ), 700 nits (HBM), 1200 nits (peak), Full HD+, refresh rate 120Hz, Corning Gorilla Glass 3
- Kamera Utama: 50 MP, f/1.9, 24mm (wide), 8 MP, f/2.2, 119˚ (ultrawide) , 2 MP, f/2.4, (macro)
- Kamera Depan: 16 MP, f/2.5
- Baterai: 5000 mAh, Fast Charging 33W
- NFC: Yes
- Warna: Midnight Black, Sky Blue, Mint Green.
- Harga: Rp 2.599.000 (4 GB/64 GB), Rp 2.799.000 (6 GB/128 GB), Rp 2.999.000 (8 GB/256 GB).
5. Realme C55 NFC
Realme C55 NFC adalah HP dengan baterai besar sehingga cocok untuk menjadi teman ibadah puasa dan mudik. Berikut ini spesifikasinya:
SPESIFIKASI REALME C55 NFC
- Rilis: 7 Maret 2023 (Indonesia)
- Network: 2G, 3G, 4G
- OS: Android Android 13, realme UI 4.0
- Chipset: Mediatek Helio G88 (12nm)
- CPU: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 6 GB, 8 GB
- Memori: 128 GB, 256GB
- Dimensi: 165.6 x 75.9 x 7.9 mm, 189,5 gram
- Layar: IPS LCD 6,72 inci Full HD+, refresh rate 90Hz, 680 nits (peak)
- Kamera Utama: 64 MP (wide), kamera B&W 2 MP
- Kamera Depan: 8 MP
- Baterai: Li-Po 5000 mAh, Fast charging 33W
- NFC: Yes
- Warna: Sun Shower, Rainy Night, Rainforest
- Harga: Rp 2.399.000 (6GB/128GB), Rp 2.899.000 (8GB/256GB).
6. Infinix Zero 5G 2023
Infinix Zero 5G 2023 membawa peningkatan dari seri Zero 5G sebelumnya, dari segi baterai chipset dan kapasitas RAM. Tidak heran kalau HP ini masuk dalam rekomendasi HP baterai besar yang cocok dibeli di bulan Ramadan.
SPESIFIKASI INFINIX ZERO 5G 2023
- Rilis: Februari 2023
- Network: 2G, 3G, 4G, 5G
- OS: Android 12, XOS 12
- Chipset: Mediatek Dimensity 920 5G
- CPU: Octa-core (2×2.5 GHz Cortex-A78 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G68 MC4
- RAM: 8 GB
- Memori: 256 GB
- Dimensi: 168.7 x 76.5 x 8.9 mm, 201 gram
- Layar: IPS LCD 6,78 inci FHD, Refresh Rate 120 Hz
- Kamera Utama: 50 MP (Wide) + 2 MP (Macro) + 2 MP (Depth)
- Kamera Depan: 16 MP (Wide)
- Baterai: Li-Po 5000 mAh, Fast Charging 33W
- NFC: Yes
- Warna: Pearly White, Coral Orange, dan Submariner Black.
- Harga: Rp 3.699.000.
7. Oppo A78
Terakhir adalah Oppo A78, yang masuk dalam rekomendasi HP baterai besar hingga 6.000 mAh yang cocok buat mudik. Berikut ini spesifikasi.
BACA JUGA:
- 7 HP Samsung Pilihan Buat Lebaran, Harga Mulai Sejutaan
- 10 HP Murah untuk Lebaran 2023, Smartphone Pilihan Terbaik
SPESIFIKASI OPPO A78
- Rilis: Agustus 2022
- Network: 2G, 3G, 4G, 5G
- OS: Android 12, ColorOS 13
- Chipset: Mediatek MT6833 Dimensity 700 (7 nm)
- CPU: Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G57 MC2
- RAM: 8 GB
- Memori: 128 GB
- Dimensi: 163.8 x 75.1 x 8 mm, 188 gram
- Layar: IPS LCD 6.56 inci, HD+ 720 x 1612 pixels, refresh rate 90Hz, kecerahan hingga 600 nits, perlindungan Panda Glass
- Kamera Utama: 50 MP, f/1.8 (wide), 2 MP, f/2.4, (depth)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.0
- Baterai: Li-Po 5000 mAh, Fast charging 33W
- NFC: Yes
- Warna: Glowing Black, Glowing Purple
- Harga: Rp 3.999.000.