10 Berita Paling Disukai di Indonesia pada 2017

REKOMENDASI
ARTIKEL TERKAIT

7. Raisa dan Hamish Daud Menikah 

Inline image 6

Pernikahan Raisa Andriana, penyanyi, penulis lagu dan aktris Indonesia berbakat, dengan Hamish Daud, aktor yang lahir di Australia, adalah salah satu peristiwa paling ditunggu-tunggu pada tahun 2017. Pasangan serasi ini sedang berada di puncak kepopulerannya. Peristiwa ini semakin menarik sebagai bahan berita karena Raisa dan Hamish tidak menggembargemborkan hubungan mereka di media sebelum mengumumkan pernikahan.

2 KOMENTAR

Komentar ditutup.

ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI