Ford Kenalkan SYNC 3

FordSync3

JAKARTA – Ford memperkenalkan navigasi hiburan terbaru yakni SYNC 3. Sistem ini merupakan teknologi komunikasi dan hiburan yang akan di tempatkan di mobil terbaru Ford.

SYNC 3 dioptimalkan untuk pengguna hands-free, namun layar sentuh yang digunakan memberikan kemudahan layaknya sebuah smartphone. Respon yang lebih cepat, tampilan yang lebih bagus ditambah dengan fitur pinch to zoom dan swipe yang menjadi keunggulan.

SYNC 3 memiliki kemampuan untuk melakukan update software melalui WiFi. Sehingga ketika mobil terhubung  Wifi, secara automatis software akan diperbarui dan membuat Anda akan terus mendapatkan update terbaru.

Dilansir dari androidauthority, Senin (12/01/2015), CEO Ford Mark Field mengatakan, “ Saat ini betapa pentingnya Ford mengembang teknologi masa depan di mobil mereka. Dan kami akan terus mengembangkan aplikasi yang dapat bekerja di beberapa sistem transfortasi.”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TERKAIT

REKOMENDASI
ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI