Berita Oppo Terbaru, Update Setiap Hari!

Telset.id – Oppo jadi salah satu vendor HP yang cukup aktif menggelontorkan produk terbaru dan melahirkan beragam jenis inovasi. Tak heran jika berita terbaru terkait dengan Oppo hadir hampir setiap hari. Baik terkait dengan produk terbaru yang diluncurkan, update OS, inovasi teknologi, hingga berita tentang beragam aktifitas marketing yang Oppo jalankan. Nah… untuk para fans, pengguna atau sekadar pemerhati teknologi terkini, berikut kami sajikan beragam pemberitaan terbaru terkait kiprah Oppo di dunia teknologi, baik di Indonesia maupun di pasar global.

  1. Fast Charging Samsung Tak Sekencang HP China, Kok Bisa?

    Fast Charging Samsung
    Telset.id, Jakarta - Di tengah persaingan ketat industri smartphone, teknologi fast charging menjadi salah satu inovasi paling signifikan. Fitur ini menawarkan kecepatan pengisian daya yang luar biasa, menjawab kebutuhan pengguna akan efisiensi waktu. Namun, meskipun smartphone asal Tiongkok seperti Xiaomi, Oppo, dan Vivo telah mencatat kemajuan pesat dalam hal ini, Samsung dan Apple masih dianggap tertinggal dibandingkan kompetitornya. Bahkan, produsen smartphone asal Tiongkok telah mendominasi pasar dengan menawarkan teknologi fast charging hingga lebih dari 200W. Contohnya adalah Realme GT 5 yang mendukung pengisian daya cepat 240W. Teknologi seperti ini memungkinkan baterai terisi penuh hanya dalam beberapa menit, sesuatu yang belum...

    Baca selengkapnya tentang Fast Charging Samsung dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  2. Beredar Bocoran Gambar Oppo Reno13, Mirip Banget iPhone!

    Oppo Reno13 mirip iPhone
    Telset.id, Jakarta - Bocoran terbaru dari seri Reno13 kembali mengemuka. Kali ini semakin menegaskan wujud Oppo Reno13 yang terlihat mirip dengan iPhone. Dilaporkan GSMARena, gambar awal Oppo Reno13 yang tersebar beberapa hari lalu menunjukkan sisi desain yang elegan dan minimalis, mirip dengan gaya iPhone yang sudah dikenal luas. Berdasarkan informasi yang dilansir dari akun X (sebelumnya Twitter) @ZionsAnvin, tiga gambar terbaru dari seri ini kembali memperkuat kesan tersebut, memperlihatkan tampilan dan bentuk Oppo Reno13 yang diklaim menyerupai iPhone. BACA JUGA: Oppo Find X8 Ultra: Ponsel Tipis dengan Baterai Besar Oppo Find X8 dan X8 Pro Akan Ditenagai Dimensity 9400 Oppo...

    Baca selengkapnya tentang Oppo Reno13 mirip iPhone dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  3. Gegara Penjualan Lesu, Pengembangan HP Lipat Banyak Ditunda

    Pengembangan HP Lipat Ditunda
    Telset.id, Jakarta - Pasar ponsel lipat yang sempat digadang-gadang sebagai masa depan teknologi seluler kini menghadapi tantangan yang cukup serius. Betapa tidak, penjualan yang lesu mengkibatkan pengembangan HP lipat ditunda. Menurut laporan dari publikasi Tiongkok 163.com, salah satu merek ponsel pintar besar secara mengejutkan menghentikan pengembangan ponsel lipat layar lebar. Identitas dari merek tersebut masih dirahasiakan, ini menambah spekulasi di kalangan pengamat teknologi. Walaupun perangkat lipat telah menarik banyak perhatian sejak awal kehadirannya, pasar ini tetap menjadi segmen yang tergolong eksklusif. Keuntungan utama masih dipegang oleh para pemain besar seperti Huawei dan Samsung. BACA JUGA: Pasar HP Lipat Global Diprediksi...

    Baca selengkapnya tentang Pengembangan HP Lipat Ditunda dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  4. 10 HP 2 Jutaan Terbaik November 2024, Punya RAM 12 GB

    HP 2 Jutaan Terbaik smartphone
    Telset.id – Kita melihat persaingan sengit di kelas HP 2 jutaan terbaik dan tentu saja HP harga 1 jutaan. Pilihannya sangat banyak, tapi kami hanya merekomendasikan 10  smartphone 2 jutaan yang terbaik di tahun 2024, yang mungkin jadi ponsel terbaik favorit Anda. Selain HP 1 jutaan terbaik, Anda juga masih bisa menempatkan HP harga 2 jutaan sebagai pilihan yang menarik. Karena smartphone 2 jutaan sudah dibekali spesifikasi yang bagus. Tak heran jika HP harga 2 jutaan kini menjadi segmen smartphone paling diburu pembeli. Hal itu disebabkan karena HP harga 2 jutaan sudah memiliki spesifikasi lumayan mumpuni, tidak kalah dengan spesifikasi...

    Baca selengkapnya tentang hp 2 jutaan terbaik dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  5. 5 Tren Teknologi HP Flagship yang Rilis di Sepanjang 2024

    Tren Teknologi HP Flagship 2024
    Telset.di, Jakarta - HP flagship selalu menjadi ujung tombak inovasi teknologi. Hingga akhir tahun 2024, teknologi HP flagship menawarkan fitur-fitur canggih yang sering kali menginspirasi tren industri. Di sepanjang tahun 2024, beberapa tren teknologi telah mencuat di segmen HP flagship, mulai dari peningkatan performa, kamera, hingga ketahanan baterai yang semakin tahan lama. Dengan teknologi ini, HP flagship tidak hanya menjadi lebih kuat, tetapi juga semakin cerdas dan responsif. Berikut adalah tren teknologi paling menarik di HP flagship tahun ini. BACA JUGA: iQOO 13 Rilis di China, Bawa Chip Snapdragon 8 Elite dan Q2 Rumor Baru Ungkap Kapasitas Baterai Google Pixel...

    Baca selengkapnya tentang Tren Teknologi HP Flagship 2024 dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  6. Bocoran Spesifikasi Ungkap Teknologi Layar Oppo Reno13 Pro

    Oppo Reno13 Pro spesifikasi
    Telset.id, Jakarta - Lebih dari setahun yang lalu, Oppo meluncurkan Reno12 Pro ke pasaran. Kini, giliran sang penerus - Reno13 Pro, yang dikabarkan segera hadir. Beberapa bocoran mengenai spesifikasi Oppo Reno13 Pro yang muncuk semakin menguatkan dugaan tersebut. Berdasarkan laporan dari Gizmochina, beberapa spesifikasi kunci dari Oppo Reno13 Pro telah bocor ke publik, memberikan gambaran lebih jelas mengenai ponsel yang siap bersaing di kelas flagship ini. Oppo Reno13 Pro diprediksi akan menggunakan layar 6,78 inci quad-micro curved LTPO OLED dengan resolusi 1264x2780 piksel. Teknologi LTPO (Low-Temperature Polycrystalline Oxide) memungkinkan refresh rate adaptif, yang dapat membantu menghemat daya baterai sekaligus memberikan...

    Baca selengkapnya tentang spesifikasi Oppo Reno13 Pro dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  7. Bocoran Oppo Find X8: Punya Bezel Tipis Dengan 4 Warna

    Oppo Find X8, spesifikasi Oppo Find X8, bocoran Oppo Find X8, harga Oppo Find X8, warna Oppo Find X8
    Oppo kembali menarik perhatian dengan bocoran terbarunya, kali ini mengenai salah satu smartphone terbaru mereka, Oppo Find X8. Bocoran ini datang dalam bentuk render berkualitas tinggi yang memperlihatkan desain serta beberapa pilihan warna dari perangkat ini. Berdasarkan informasi yang dilansir dari postingan Evan Blass di X, Oppo Find X8 akan tersedia dalam empat varian warna, dengan bocoran gambar terbaru memperlihatkan desain dari berbagai sudut. Warna dan Desain Oppo Find X8 Meskipun nama resmi dari pilihan warna tersebut belum dikonfirmasi, render yang beredar memperlihatkan bahwa Oppo Find X8 akan tersedia dalam pilihan warna hitam, biru muda, merah muda muda, dan putih....

    Baca selengkapnya tentang Bocoran Oppo Find X8 dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  8. Hasil Benchmark Dimensity 9400 di Find X9 Pro Mengecewakan!

    Benchmark Dimensity 9400 Mengecewakan
    Telset.id, Jakarta - Chipset terbaru Dimensity 9400 dari MediaTek yang digunakan pada Oppo Find X8 Pro ternyata memberikan hasil yang mengecewakan dalam pengujian benchmark. Setelah sebelumnya versi satelit Find X8 Pro menunjukkan performa yang kurang memuaskan, kini versi reguler Find X8 Pro muncul di Geekbench dengan hasil yang lebih buruk lagi. Benchmark Dimensity 9400 di Geekbench yang mengecewakan ini mendapatkan skor single-core hanya mencapai 2.818 dan multi-core 8.847. Ini jelas di bawah ekspektasi, terutama jika dibandingkan dengan skor chipset Snapdragon 8 Gen 4 yang jauh lebih tinggi. BACA JUGA: MediaTek Akhirnya Ungkap Tanggal Rilis Dimensity 9400! Permudah Pengembangan, Tecno dan...

    Baca selengkapnya tentang Benchmark Dimensity 9400 Mengecewakan dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  9. Oppo A80 5G Debut di Australia, Harga Mulai Rp3 Jutaaan

    Oppo A80 debut di Australia
    Telset.id, Jakarta - Oppo baru saja meluncurkan smartphone teranyarnya, Oppo A80 5G, di pasar Australia. Perangkat ini membawa sejumlah fitur unggulan, termasuk layar AMOLED berukuran 6,7 inci dengan refresh rate 120Hz. Oppo A80 5G sendiri merupakan versi rebrand dari Oppo A3 Pro yang diluncurkan di India pada bulan Juni lalu. Perangkat ini datang dengan spesifikasi dan desain inti yang sama. Selain layar AMOLED 6,7 inci, smartphone ini juga ditenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 7200 dan didukung oleh baterai berkapasitas 5000mAh, yang memastikan daya tahan penggunaan sepanjang hari. BACA JUGA: Oppo Find X8 Ultra: Ponsel Tipis dengan Baterai Besar Oppo Find...

    Baca selengkapnya tentang Oppo A80 Australia dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

  10. Oppo Bagikan Konsep Smartphone Lipat Tiga, Begini Desainnya!

    OPPO has a tri-fold concept of its own, here's its design
    Telset.id, Jakarta - Menyusul Huawei, Oppo sepertinya hanya tinggal menunggu waktu untuk mengungkap ponsel lipat tiga. Kabar ini mencuat setelah manajer produk untuk seri Oppo Find, Zhou Yibao, memamerkan render ponsel di Weibo. Dari gambar yang beredar, dapat terlihat dengan jelas bahwa ada dua engsel yang disertakan disana. Namun, keduanya tampak berbeda dari belakang. Anda juga akan melihat bahwa bezel layar hampir tidak ada. Oppo juga sepertinya menggunakan kulit vegan di bagian belakang ponsel ini, dengan antarmuka ColorOS yang berjalan di atasnya, namun versi yang dimodifikasi. BACA JUGA: Oppo Find X8 Ultra: Ponsel Tipis dengan Baterai Besar Oppo Find X8...

    Baca selengkapnya tentang smartphone lipat tiga oppo dan juga berita teknologi terbaru lainnya di Telset ID.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Related Articles

HARGA DAN SPESIFIKASI
REKOMENDASI
ARTIKEL TEKINI