Review HiCore Z5 Play: Desain Elegan, Spek Pas-pasan

REKOMENDASI
ARTIKEL TERKAIT

Layar

HiCore Play Z5 mengusung layar IPS HD 5 inch dengan resolusi 1280 x 720 pixel. Smartphone ini menggunakan layar 2.5D Curved Edge Glass yang memiliki struktur lapisan kaya yang sedikit melengkung. Tidak hanya itu saja, layar ini juga dilindungi oleh lapisan dari Corning Gorilla Glass 3.

hicore-play-z5-9

Saat mencobanya di dalam ruangan, layar berhasil menampilkan warna yang jelas serta tidak terlalu terang ketika intensitas cahayanya diset Auto. Sama halnya ketika kami mencobanya di luar ruangan. Layar HiCore Play Z5 juga masih terlihat meskipun tidak seterang ketika di dalam ruangan.

ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI