7 Ponsel 4G Harga 2 Jutaan Paling Diburu

Telset.id – Setelah dibukanya keran layanan Internet cepat 4G di Indonesia, kini banyak bermunculan ponsel 4G dengan harga yang ramah kantong alias murah. Tidak seperti beberapa tahun yang lalu, dimana rata-rata ponsel Android 4G dipasarkan dengan harga selangit, dan hanya dikhususkan untuk smartphone bertitel smartphone flagship.

Asyiknya, sekarang kita tak usah mengeluarkan uang di atas Rp 4 juta untuk mendapatkan satu unit smartphone berfitur 4G, karena banyak vendor yang mulai memasarkan ponsel Android 4G dengan banderol harga dikisaran Rp 2 jutaan.

Nah, untuk Anda yang sedang mencari ponsel 4G berharga murah tapi dengan spesifikasi bagus, Telset.id merekomendasikan 7 Smartphone 4G harga 2 jutaan yang layak dipertimbangkan untuk dibeli:

1. Xiaomi Redmi Note 3 4G LTE

xiaomi-redmi-note-3-4g-lte-2-gb-16-gb-gold-7331-8444626-1-webp-zoomHarga ± Rp 2.500.000

Ponsel asal China ini memiliki dimensi 150x76x8.7 mm dengan bobot 164 g. Untuk koneksinya ponsel ini menggunakan 2 kartu SIM berjenis Micro-SIM. Ukuran layar yang diusung 5,5 inci dengan resolusi 1080×1920 pixels dengan kerapatan 403ppi.

OS yang digunakan menggunakan Android 5.1 lollipop. Seangkan untuk dapur pacunya ponsel ini menggunakan MediaTek MT6795 Helio X10 Octa-core 2Ghz Cortex A53 dan sokongan grafis GPU PowerVR G6200 membuat tampilan semakin baik.

Untuk penyimpanan data ponsel ini menempatkan kapasitas 16GB dan menggunakan RAM 2GB. Dibagian kamera ponsel ini sudah disokong dengan resolusi 13MP  dibagian belakang dan dibagian depan 5MP. Untuk menjalankan itu semua ponsel ini menggunakan kapasitas baterai yang cukup besar yakni 4000mAh.

Next page………

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ARTIKEL TERKAIT

REKOMENDASI
ARTIKEL TEKINI
HARGA DAN SPESIFIKASI